Resep ayam goreng mentega dapat menjadi salah satu alternatif pilihan bagi sajian keluarga sehari-hari. Bagi yang sudah bosan dengan menu ayam goreng yang biasa dan kayak gitu-gitu aja, perlu mencoba resep masakan yang satu ini. Dijamin cita rasa masakan dengan resep ini berbeda dengan ayam goreng yang biasa. Hanya saja perlu kesabaran dalam proses pembuatannya karena memakan waktu yang agak ...